Sukabumi - Sertu Nardi menghasiri giat rapat kordinasi pemberdayaan kader masyarakat dalam pencegahan penyakit menular UPTD Puskesmas Ciracap, Pada hari Kamis 18 Juli 2024 pukul 09.00 s.d 11.30 WIB, bertempat di Aula UPTD Puskesmas Ciracap DESA Ciracap Kecamatan Ciracap Kabupaten Sukabumi telah dilaksanakan Giat Rapat Kordinasi pemberdayaan kader masyarakat dalam pencegahan penyakit menular UPTD puskesmas Ciracap diikuti 48 orang.
Dalam keterangan tertulisnya, Sertu Nardi engatakan bahwa yang hadir dalam giat tersebut adalah
Baca juga:
Koramil Cikidang Sukabumi Peduli dan Berbagi
|
- Iwan muhdiawan, KP, MM(Camat Ciracap).
- Nana Resna Rahayu, Amd. Keb, SKM, MM.
- Iptu Dudung, SH ( Kapolsek Ciracap).
- Sertu Nardi ( Mewakili Danramil Surade).
- Para Kepala Se Kecamatan Ciracap.
- Ketua MUI Kec. Ciracap, ll.
- Para Kader dan Penggiat FORMAS PEDAS (Forum masyarakat peduli AIDS) Kecamatan Ciracap.
Masih kata Sertu Naedi, dalam sambutannya Nana Resna Rahayu, Amd. Keb, SKM, MM (Kepala UPTD Puskesmas Ciracap) mengatakan bahwa pemaparan terkait Inovasi masyarakat peduli Aids.
Lanjut Sertu nardi, sedangkan Iptu Dudung, SH ( Kapolsek Ciracap) Polsek Ciracap senantiasa mendukung program Puskesmas demi tercapainya program dari Puskesmas yang dulunya sudah berjalan karena terkendala anggaran dan pandemi Covid 19.
Sertu nardi pun memberikan sepatah dua patah kata mewakili Danramil Surade, “Saya Sertu Nardi ( Mewakili Danramil 2214/Surade) Kami Koramil Surade siap mendukung program FORMAS PEDAS kapanpun dibutuhkan baik perihal teknis dan non teknis demi kesuksesan program tersebut, kepada para kader dan penggiat FORMAS PEDAS harus tetap semangat dan pantang menyerah dalam melaksanakan kegiatan untuk kebaikan, ” kata Sertu Nardi.
Sementara itu, ditempat yang sama, Drs. Iwan Muhdiawan, KP, MM (Camat Ciracap) menatakan bawha kita bersama-sama kita laksanakan dan sukseskan inovasi program FORMAS PEDAS karena program ini akan diajukan sebagai program Daerah Kabupaten Sukabumi.
“Selama pelaksanaan Giat berjalan aman dan Khidmat, ” ucap Sertu Nardi.